BISNIS klinik dokter mengalami revolusi di era pandemi ini. Sebuah klinik jenis baru di San Francisco, AS menerapkan teknologi canggih dan kedokteran modern sehingga pasien bisa mendapat pemeriksaan awal secara akurat tanpa perlu berinteraksi dengan manusia. Berikut laporan Helmi Johannes dari VOA.***

Diskusikan