PANDEMI menghantam sektor agrowisata di Amerika Serikat yang mayoritas dioperasikan oleh pertanian skala kecil, yang sebelumnya sudah kesulitan untuk bertahan. Namun dengan inovasi lewat platform digital, sebuah pertanian berkonsep suaka ternak mampu bertahan.***
Diskusikan